JAWABLAH DENGAN SINGKAT DAN JELAS!
1.   Jika a dan b bilangan bulat sedemikian sehingga a2 − b2 = 2003, maka berapakah nilai a2 + b2 ?
2.   Segitiga ABC adalah segitiga samasisi dengan panjang sisi 1 satuan. Melalui B dibuat garis yang tegak lurus BC. Garis tersebut berpotongan dengan perpanjangan garis AC di titik D. Berapakah panjang BD ?
3.   Jika x dan y dua bilangan asli dan x + y + xy = 34, maka nilai x + y = ⋅⋅⋅⋅⋅
4.   Jika luas segitiga ABC sama dengan kelilingnya, maka jari-jari lingkaran dalam segitiga ABC adalah ⋅⋅⋅⋅
5.   Luas sebuah segitiga siku-siku adalah 5. Panjang sisi miring segitiga ini adalah 5. Maka keliling segitiga tersebut adalah⋅⋅⋅⋅
6.   Jika operasi   terhadap bilangan real positif didefinisikan sebagai a * b = ,
maka 4 *(4 * 4) =
7.   Tutup sebuah kotak mempunyai luas 120cm2 , sisi depan mempunyai luas 96cm2, dan sisi samping mempunyai luas 80cm2. Tinggi kotak tersebut, dalam cm adalah
8.   Jika f(x) = 6 maka, sesudah disederhanakan, f (1/x) = . . .
9.    Barisan 2, 3, 5, 6, 7, 10, 11, . . . terdiri dari semua bilangan asli yang bukan kuadrat atau pangkat tiga bilangan bulat. Suku ke-250 barisan adalah . . .
10.   Sepotong kawat dipotong menjadi 2 bagian,dengan perbandingan panjang 3:2. Masing- masing bagian kemudian dibentuk menjadi sebuah persegi. Perbandingan luas kedua persegi adalah…

0 komentar:
Posting Komentar