29 September

Soal UTS PKn Kelas 6 Semester 1 (Ganjil) Lengkap dengan Kunci Jawaban


Berikut ini kami berikan contoh latihan Soal UTS (Ulangan Tengah semester) mata pelajaran PKn Kelas 6 SD/MI Semester 1 (Ganjil/ Gasal) lengkap disertai dengan kunci jawaban. Soal ini bisa digunakan untuk latihan dalam menghadapi ujian UTS semester 1 mata pelajaran PKn kelas 6 SD/MI

I. Berilah tanda (x) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang paling benar!

1. Tujuan dan cita-cia Bangsa Indonesia tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 pada alinea ….
a. kesatu
b. kedua
c. ketiga
d. keempat

2. BPUPKI dibubarkan dan diganti menjadi PPKI pada tanggal ….
a. 27 Agustus 1945
b. 7 Agustus 1945
c. 1 Juli 1945
d. 29 Mei 1945

3. BPUPKI melaksanakan sidang kedua pada tanggal ....
a. 6 Agustus – 19 Agustus 1945
b. 1 Juni - 1 Juli 1945
c. 10 Juli – 17 Juli 1945
d. 29 Mei – 1 Juni 1945

4. Tiga tokoh Indonesia yang mengusulkan dasar negara pada waktu sidang BPUPKI yaitu ....
a. Ir. Soekarno, Muhammad Hatta, Muhammad Yamin
b. Muhammad Hatta, Muhammad Yamin, Prof. Dr. Supomo
c. Muhammad Yamin, Prof. Dr. Supomo, dan Ir. Soekarno
d. Muhammad Yamin, Prof. Dr. Supomo, dan Mr. Ahmad Subarjo

5. Panitia Perancang Undang-Undang Dasar beranggotakan ... orang
a. enam
b. delapan
c. tujuh
d. sembilan

6. Nilai yang dicontohkan para perumus Pancasila kepada kita tentang menghargai pendapat orang lain adalah ….
a. kebersamaan
b. toleransi
c. kerja keras
d. musyawarah

Soal selengkapnya klik disini >>




Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 1 (Ganjil) Lengkap dengan Kunci Jawaban


Berikut ini adalah contoh soal latihan Ulangan Tengah Semester (UTS) mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk kelas 6 (VI) SD/MI. Soal ini bisa digunakan sebagai bahan latihan dalam menghadapi ujian UTS agar nantinya mendapatkan hasil yang memuaskan. Semakin banyak latihan mengerjakan soal maka akan semakin bagus. Sehingga kesempatan untuk mendapatkan nilai yang bagus akan semakin lebar.

Soal Ulangan Tengah Semester (UTS) mata pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 6 SD/MI Semester 1 (Gabjil/ Gasal) yang dilengkapi dengan Kunci Jawaban.
I. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d !

1. Penyajian karangan yang panjang dalam bentuk singkat disebut ...
a. sinopsis
b. cerpen
c. ringkasan
d. apersepsi

2. Tempat dan waktu terjadinya cerita disebut ...
a. latar
b. alur
c. tema
d. amanat

3. Tanggapan tentang baik buruknya sesuatu disebut ...
a. pujian
b. anjuran
c. kritikan
d. saran

4. Laporan yang dibuat setelah mengunjungi suatu tempat disebut ...
a. karangan
b. laporan kunjungan
c. laporan pengambatan
d. narasi

5. Berikut ini yang termasuk laporan kunjungan adalah ...
a. Bertamasya ke Simpang Lima Gumul
b. Naiknya Harga Sembako
c. Biografi Joko Widodo
d. Pengamatan Pembibitan Mangga

6. Wisata yang dilakukan di laut disebut wisata...
a. budaya
b. bahari
c. kuliner
d. alam

Soal selengkapnya klik disini >>




Soal UTS Matematika Kelas 6 Semester 1 plus Pembahasan dan Kunci Jawaban


Berikut ini adalah contoh soal latihan Ulangan Tengah Semester (UTS) mata pelajaran Matematika untuk kelas 6 (VI) SD/MI. Soal ini bisa digunakan sebagai bahan latihan dalam menghadapi ujian UTS agar nantinya mendapatkan hasil yang memuaskan. Semakin banyak latihan mengerjakan soal maka akan semakin bagus. Sehingga kesempatan untuk mendapatkan nilai yang bagus akan semakin lebar.

Soal Ulangan Tengah Semester (UTS) Matematika Kelas 6 SD/MI Semester 1 (Gabjil/Gasal) yang dilengkapi dengan pembahasan soal dan kunci jawaban.

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban yang paling tepat!

1. (28 x 35) + (28 x 18) = 28 x (35 + 18)
Pengerjaan hitung di atas menggunakan sifat ...
a. komutatif
b. asosiatif
c. distributif
d. kooperatif

2. Jika 200 - 45 = ( 3 x n ) + 35, maka nilai n adalah ...
a. 40
b. 45
c. 50
d. 55

3. Nilai dari 35 : (-5) + 10 - (-3) adalah ...
a. 4
b. 5
c. 6
d. 7

4. Faktorisasai prima dari 2.450 adalah ...
a. 2 x 5² x 7
b. 2² x 5 x 7
c. 2 x 5² x 7²
d. 2² x 5² x 7²

5. FPB dari 72, 96, dan 132 adalah ....
a. 3.168
b. 288
c. 44
d. 12

6. FPB dan KPK dari bilangan 60, 72 dan 48 adalah ....
a. 16 dan 720
b. 12 dan 120
c. 12 dan 72
d. 12 dan 720

Soal, Pembahasan dan Kunci Jawaban selengkapnya klik disini >>


27 September

Download Contoh Soal UTS IPA Kelas 9 SMP Semester 1 Terbaru

Download Contoh Soal UTS IPA Kelas 9 SMP Semester 1 Terbaru. Pada kesempatan kali ini, kami ingin membagikan File Contoh Soal UTS IPA Kelas 9 SMP Semester 1 Terbaru yang disertai dengan Kunci Jawabannya. Biasanya menjelang dilaksanakannya Ujian Tengah Semester (UTS) para siswa maupun guru banyak yang mencari Contoh soal dan Kunci jawaban UTS yang nantinya akan digunakan untuk latihan mengerjakan soal ataupun sebagai bahan untuk membuat soal oleh para guru-guru SMP yang mengajar di kelas 9 / IX SMP.

Contoh Soal dan Kunci Jawaban UTS IPA Kelas IX Semester 1 (Ganjil) ini dapat Anda download pada link download di bawah dengan sangat mudah. Klik link download kemudian tinggal klik tombol download link yang ada. File tersebut sangat berguna sekali nantinya untuk koleksi soal yang dapat dijadikan sebagai bahan latihan mengerjakan soal ujian.

Untuk Ujian Tengah Semester (UTS) pada Semester 1 Tahun ajaran 2017/2018, siswa kelas 9 / IX pada jenjang Sekolah Menengah Pertama khususnya mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Contoh soal dan kunci jawaban yang kami bagikan ini adalah berbentuk file Microsoft word yang dapat Anda edit kembali sesuai dengan kebutuhan, jika akan menggunakan soal ini untuk diberikan kepada peserta didik. Namun apabila akan dibuat latihan sendiri oleh para peserta didik, juga tidak masalah.

Berikut ini merupakan contoh soal yang terdapat pada file Contoh Soal dan Kunci Jawaban UTS IPA kelas 9 SMP Semester 1:
1. Perhatikan daftar organ berikut!
1)  Otak kecil
2)  Sumsum tulang belakang
3)  Saraf sensori
4)  Rangsangan
5)  Saraf motorik
6)  Otot
Urutan jalannya rangsangan sampai terjadinya tanggapan pada gerakan refleks adalah ….
a. 4 – 3 – 2 – 5 – 6
b. 4 – 3 – 1 – 5 – 6
c. 4 – 5 – 2 – 3 – 6
d. 4 – 5 – 1 – 3 – 6
Jawab : a

2. Hormon yang dihasilkan oleh kelenjar Pankreas dan berperan menurunka kadar gula dalam darah adalah hormon ….
a. Adrenalin
b. Tiroksin
c. Insulin
d. Estrogen
Jawab : c
3. Bagian mata yang berfungsi mengatur banyak sedikitnya cahaya yang masuk mata disebut ….
a. Iris
b. Koroid
c. Retina
d. Sklera
Jawab: a

4. Perhatikan gambar berikut!

Nama dan fungsi bagian telinga yang ditunjuk huruf X adalah ….
a. Saluran eustachius, berfungsi menjaga keseimbangan tekanan udara
b. Koklea, menerima, memperbesar dan menyampaikan getaran suara ke saraf pendengaran
c. Tulang pendengaran, memperbesar dan menyampaikan getaran suara ke saraf pendengaran
d. Gendang telinga, berfungsi menjaga keseimbangan tekanan udara
Jawab: b

5. Penyakit kematian sel-sel otak disertai fungsinya karena terganggunya aliran darah di otak yang disebabkan tersumbatnya pembuluh darah di otak disebut ….
a. Parkinson
b. Vertigo
c. Stroke
d. Goiter
Jawab : c

Itulah tadi beberapa Contoh Soal UTS IPS Kelas 9 / IX SMP Semester 1 Terbaru Yang dapat Anda download pada link di bawah ini. Semoga file ini bisa bermanfaat buat para siswa dan juga para guru yang mengajar di seluruh wilayah indonesia.

Link Download: 

25 September

Latihan Soal UTS I TIK KELAS IX Semester 1 2017/2018

Latihan Soal UTS I TIK KELAS IX Semester 1 2017/2018

1. Negara yang memulai riset tentang internet adalah Negara SINGAPARNA
2. Internet online pertama kali tahun …
3. Internet mulai digunakan untuk umum tahun …
4. WWW singkatan dari …
5. LAN singkatan dari …
6. WAN singkatan dari …
7. MAN singkatan dari …
8. Surat Elektronik disebut …
9. Jaringan dalam suatu sekolah atau perkantoran disebut jaringan …
10. Kabel yang digunakan untuk membuat jaringan adalah kabel …
11. Jack atau konektor yang digunakan untuk membuat jaringan adalah …
12. Modem singkatan dari …
13. Jika kita menjelajah internet menggunakan aplikasi …
14. Jika kita melakukan presentasi menggunakan aplikasi …\
15. Tombol F5 pada Aplikasi Power Point digunakan untuk …
16. Hub berfungsi untuk …
17. Daerah yang terdapan pancaran sinyal internet disebut …
18. Mengambil file dari internet disebut …
19. Mengunggah file ke internet disebut …
20. Pada ikon jaringan komputer terdapat tulisan Connected artinya …

1. Tulislah manfaat yang ada dengan adanya Internet!
2. Sebutkan dampak negatif Internet!
3. Sebutkan beberapa program Web Browser yang kalian ketahui!
4. Sebutkan fungsi modem!
5. Jelaskan langkah langkah membuat Power Point!

UTS 1 IPA Kelas 9 SMP Semester 1 TA 2017/2018

UTS 1 IPA Kelas 9 SMP Semester 1 TA 2016/2017

1.  Perhatikan Tabel berikut !
No
Besaran
Alat Ukur
Satuan
1.
Kuat arus
Ampermeter
Ampere
2.
Suhu
Termometer
Celcius
3.
Panjang
Meteran
Meter
4.
Massa
Neraca
Gram

     Basaran Alat ukur dan satuan dalam SI yang benar ditunjukan pada nomor ……
     a. 1,2,3 dan 4                      
     b. 1,2, dan 3
     c. 1 dan 3    
     d. 2 dan 4

2.  Batu bermassa 400 gram dimasukan dalam gelas berpancuran seperti pada gambar. Air yang tumpah karena terdesak batu di tampung pada bejana. Massa jenis batu adalah ……
a. 0,25 gr/cm2             
b. 0,40 gr/cm2         
c. 8,00 gr/cm2     
d. 10.00 gr/cm2

3.  Pada udara panas, tubuh kita akan mengeluarkan keringat, peristiwa ini merupakan cirri – cirri makhluk hidup, yaitu ………
     a. reprodaksi                       
b. adaptasi   
c. respirasi   
d. ekskresi

4.  Manakah pernyataan yang menunjukkan ciri – ciri adaptasi pada tumbuhan
     a. biji berkecambah menjadi tumbuhan baru
     b. pohon jati menggugurkan daunnya ketika musim kemarau panjang
     c. batang singkong ditanam menjadi tanaman baru
     d. tumbuhan hijau mengolah zat orgenik menjadi anorganik

5.  Siti memanaskan air dengan menggunakan kompor listrik. Perubahan energi yang terjadi pada peristiwa tersebut adalah …….
     a. Energi listrik menjadi energi cahaya
     b. Energi listrik menjadi energi kalor
     c. Energi panas menjadi energi listrik
     d. Energi cahaya menjadi energi kalor

6.  Untuk memanaskan suhu 4 kg air dari suhu 200c menjadi 1000c diperlukan kalor ……..( air = 4,2 x 103 2/kg0c
a. 336 kj       
b. 1344 kj     
c. 1600 kj     
d. 3360 kj

7.  Seorang astronot dapat mendengarkan dengan baik suara rekaman naskah “Proklamasi” diputar dibumi. Ketika sampai di bulan dan rekaman diputar ulang ternyata suara tersebut tidak dapat di dengar. Hal ini disebabkan …….
     a. besar gaya gravitasi bulan seperenam gaya gravitasi bumi
     b. bulan tidak memiliki cahaya, tapi memantulkan cahaya
     c. bulan sebagai satelit bumi yang bersama – sama bumi mengelilingi matahari
     d. dipermukaan bumi terdapat udara sedangkan dibulan hampa udara

8.  Perhatikan skema berikut ini !
    







      Zat yang ditunjukkan dengan hurup X dan Z adalah …….
a. Vitamin K dan Ca ++       
b. Ion Ca ++ dan trombin
c. Ion Ca ++  dan fibrin        
d. thrombin dan fibin

9.  Perhatikan gambar penampang melintang daun berikut ini

                                                  Fungsi bagian X adalah …..
                                                  a. tempat pertukaran gas
                                                  b. tempat masuknya oksigen
                                                  c. melindungi bagian dibawahnya
                                                  d. tempat proses fotosintesis


10. Ani meletakkan pot tanaman diatas lemari dekat jendela ruang tamu, setelah satu bulan ternyata batang tanaman tersebut …….
     a. condong kesemua sisi    
     b. condong kea rah jendela
c. meunduk
d. tegal lurus

11. Penyebab penyakit batu ginjal adalah ……
     a. sering memakan makanan yang keras
     b. adanya gumpalan darah yang membeku
     c. adanya endapan urin pada ginjal
     d. adanya Kristal kalsium karbonat pada ginjal



12. Perhatikan gambar penampang kulit berikut ini ! Bagian yang bertanda X pada gambar diatas disebut ……..
a. dermis                   
b. epidermis
c. estrogen       
d. dermatitis     



             
13. Selain menghasilkan sel sperma, testis juga berfungsi sebagai tempat pembentukan hormon ……
     a. testosteron     
b. progesteron    
c. estrogen   
d. insulin

14. Penyakit pada system reproduksi yang disebabkan virus adalah ...
     a. gonore     
b. sifilis         
c. AIDS   
d. herpes genetalis

15. Salah satu contoh aktivitas yang diatur oleh saraf otonom adalah ..
     a. telinga mendengar suara radio               
     b. lambung mencerna makanan
     c. ayah sedang membaca majalah
     d. rahang bergerak karena mengunyah makanan

16. Membran timpani yang menangkap getaran suara terdapat di bagian
     a. telinga luar                                              
     b. telinga tengah
c. telinga dalam
d. telinga eustachius

17. Perhatikan fakta yang ada di alam berikut ini !
     1. tumbuhan tertentu menggugurkan daunya dimusim kemarau
     2. sekelompok belalang coklat di padang rumput hijau
     3. katak berada di bawah liang tanah yang sejuk dan lembut
     4. tubuh binatang landak yang berduri
     Dari fakta organisme yang berpeluang bisa lolos dari seleksi alam, sehingga memperlanjutkan keturunan adalah nomor……..
     a. 1,2, dan 3
b. 1,2, dan 4
c. 1,3 dan 4 
d. 2,3, dan 4

18. Anak rayap membutuhkan flagellate untuk membantu proses pencernaan sellulosa dalam tubuhnya dengan cara ……
     a. menjilati dubur anaknya 
     b. menjilati permukaan tubuhnya
     c. memakan kulit tubuh induknya
     d. memakan zat organik disekitar tempat hidupnya

19. Pembelahan sel kelamin dari diploid menjadi haploid disebut …..
     a. Metabolisme                      
b. Meiosis    
c. Nukleus   
d. ijiran

20. Salah satu penyebab punahnya suatu jenis makhluk hidup adalah ….
     a. laju kelahiran lebih besar dari pada laju kematian
     b. laju kematian lebih besar dari pada kelahiran
     c. usianya hanya berbatas
     d. tidak dapat berkembang baik

21. Disilangkan padi berbutir bulat dengan padi berbutir kisut. Sifat bulat dominan terhadap kisut, keturunan pertama dari pembastaran tersebut 100% padi butir bulat. Jika keturunan pertama disilangkan dengan sesamanya. Dihasilkan padi butir bulat sebanyak …
     a. 25 %      
b. 50 %      
c. 75 %      
d. 100 %

22. Proses Bioteknologi modern dapat dilakukan untuk menghasilkan ….
     a. tempe    
b. yakult  
c. protein sel tunggal  
d. Nata de coco

23. Perhatikan komposisi makanan anak – anak berikut ini !
     Tepung terigu, Tepung tapioka, minyak nabati, Udang manis pedas (mengandung penguat rasa), Ekstrak paprika, Karamel, aspartame, Gula, soda kue, Garam, Tepung udang, Ekstrak lobser, dan Ekstrak cumi.
     Zat pewarna alami pada komposisi makanan tersebut adalah ….
     a. soda kue
b. tepung tapioca              
c. caramel
d. aspartame

24. Sepotong ebonite akan bermuatan listrik negative bila digosokkan dengan wol. Hal ini terjadi karena ……
     a. elektron dari ebonit pindah ke wol
     b. elektron dari wol pindah ke ebonite
     c. proton dari wol pindah ke ebonite
     d. proton dari ebonit pindah ke wol

25. Benda X bermuatan positif dan benda Y bermuatan negative, jika kedua benda saling berdekatan maka …….
     a. benda X dan Y akan tarik menarik
     b. Benda X dan Y akan tolak menolak
     c. benda X menolak benda Y
     d. benda X dan Y tidak terjadi interaksi

26. Dua muatan masing – masing sebesar 6 x 10-bc  terpisah pada jarak 3 mm. gaya interaksi yang timbul sebesar …….( k = 9 x 109 N m2/c2
     a. 36 N      
b. 108 N      
c. 3,6 x 104N      
d. 1,08 x 105N

27. Pernyataan berikut yang tidak tepat adalah …….
     a. kuat arus listrik berbanding terbalik dengan waktu
     b. muatan listrik berbanding terbalik dengan waktu
     c. kuat arus listrik berbanding lurus dengan muatan
     d. muatan listrik berbanding lurus dengan kuat arus dan waktu

28. Perhatikan gambar berikut !
     Besar kuat arus yang ditunjukkan oleh Amperemeter adalah …..
     a. 2 A          
     c. 5 A
b. 4 A          
d. 10 A

 
29. Sebuah kawat penghantar kedua ujungnya memiliki beda pokusial 6V menyebabkan arus listrik mengalir pada kawat 2A. hambatan kawat tersebut !
     a. 12 A      
b. 6 A        
c. 3 A        
d. 2 A

30. Kawat tembaga panjangnya 15 m memiliki luas penampang 5 mm2 jika hambatan jenisnya 1,7 x 10-8Ωm, hambatan kawat tembaga tersebut adalah …….
     a. 0,051 Ω
b. 0,51 Ω  
c. 51,0 Ω  
d. 510,0 Ω

31. Perhatikan gambar berikut ini !
     Besar arus (I) pada rangkaian adalah …….
     a. 1,0 A  
b. 2,2 A  
c. 2,7 A  
d. 4,0 A

32. Perhatikan gambar berikut !
     Persamaan yang sesuai dengan hokum kirchoff adalah ……..
     a. I­1 = I1 + I2 + I3 + I4 + I5    
b. I­1 = I6 = I2 + I3
c. I­3 = I­1 + I2                    
     d. I­2 = I1 + I3


33. Berdasarkan gambar berikut angka yang ditujukan voltmeter adalah ..
                                               
                                                  a. tegangan jepit
                                                  b. tegangan maksimal
                                                  c. tegangan sumber
                                                  d. tegangan minimum

34. Data alat :
     1. akumulator                    
2. Generator
3. Elemen kering  
4. Dinamo
     Alat tersebut yang dapat menimbulkan beda potensial DC adalah .
     a. 1,2, dan 3
b. 1 dan 3  
c. 2 dan 4  
d. 4


35. Tiga buah batu baterai masing – masing 1,5 v disusun seri akan menghasilkan GGL total besar ……..
     a. 1,5 Volt  
b. 3,0 Volt  
c. 4,5 Volt  
d. 6,0 Volt

36. Alat listrik digunakan pada tegangan 3,5 V mengalir arus listrik 0,01 A selama 5 jam. Banyaknya energy listrik yang diperlukan adalah ….
     a. 0,035 j    
b. 0,175 j    
c. 630 j      
d. 1,010 j

37. Lampu menyala ditunjukkan grafik berikut. Hambatan dan daya lampu adalah ……

                                                  a. 10 Ω dan 40 Watt
                                                  b. 0,1 Ω dan 18 Watt
                                                  c. 18 Ω dan 22 watt
                                                  d. 22 Ω dan 40 Watt


38. Pada sebuah rumah di pasang 5 buah lampu masing – masing 50 Watt digunakan selama 10 jam / hari, TV 100 Watt digunakan 12 jam/hari dan setrika listrik 300 Watt selama 2 jam/hari. Jika harga energi listrik Rp. 200 / Kwh, maka biaya pemakaian alat – alat listriktersebut selama sebulan ( 30 hari ) adalah ………
     a. Rp. 20.000                    
b. Rp. 25.800                    
c. 27.900  
d. 32.000

39. Besaran yang mempunyai satuan Kwh adalah …..
     a. energi listrik                  
b. daya listrik
c. hambatan listrik
d. tegangan listrik

40. Pernyataan berikut yang bukan cara menghemat energy listrik adalah
     a.  Mematikan lampu saat tidak digunakan
     b.  Menyalakan lampu saat gelap
     c.  Memilih alat – alat listrik yang berdaya rendah
     d.  Menyalakan lampu terus menerus

23 September

Download Contoh Soal SKD CAT CPNS 2017 Periode 2

Download Contoh Soal SKD CAT CPNS 2017.  Pada kesempatan ini kami ingin membagikan file Contoh Soal SKD CAT PNS 2017 Kemenkumham SMA/D3 atau CPNS 2017 Periode 2. Untuk materi dan pelaksanaan ujian Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) yang menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT) sebenarnya sudah diatur dalam PermenPAN-RB no. 20 mengenai Pelaksanaan Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun Anggaran 2017. Bagi para pelamar yang akan mengikuti Ujian Seleksi Kompetensi dasar CAT BKN CPNS 2017 Anda bisa mendownload Contoh Soal CAT SKD CPNS 2017 ini dan langsung bisa dipelajari di rumah dan diulang-ulang sampai hafal total dan tidak menemui hambatan sedikitpun.

Seleksi Kompetensi Dasar CPNS 2017

Soal CAT SKD CPNS 2017 Kemenkumham dan Periode 2 (61 Instansi/Lembaga).  Proses Pendaftaran CPNS 2017 ini dilakukan secara terpusat pada website sscn.bkn.go.id. Jadi, proses pendaftaran dilakukan secara online. Untuk seleksi penerimaan sendiri yang paling harus diperhatikan oleh para pelamar adalah seleksi kompetensi dasar (SKD) dan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) menggunakan sistem Ujian Online yang disebut dengan istilah Computer Assisted Test (CAT). Ujian CAT menjadi sebuah tantangan tersendiri bagi para peserta Seleksi Kompetensi Dasar CPNS 2017, karena nilai ambang batasnya (passing grade) dari tahun lalu (CPNS sebelumnya) mengalami kenaikan, jadi untuk para pelamar yang saat ini harus waspada dan banyak-banyak belajar.


Download Contoh Soal SKD CAT BKN 2017Kemenkumham & Periode 2 (61 Instansi/Lembaga). Pada kesempatan ini, kami ingin memberikan informasi yang sangat berguna bagi para pelamar CPNS Tahun 2017 ini baik pelamar periode 1 (CPNS Kemenkumham dan MA) dan pelamar periode 2 (untuk 61 Intansi/Lembaga). Anda dapat mengunduh atau Download Contoh Soal CAT BKN yang umumnya digunakan untuk Seleksi Kompetensi Dasar pada penerimaan CPNS Tahun 2017 ini. Contoh Soal SKD berbasis CAT CPNS 2017 ini sudah termasuk meliputi Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Inteleginsia Umum (TIU) dn Tes Karakteristik Pribadi (TKP). Soal Test pada Seleksi kompetensi dasar ini dapat digunakan sebagai latihan untuk para pelamar CPNS yang akan menghadapi Soal Ujian CAT SKD CPNS 2017 pada tanggal dan waktu yang sudah ditentukan oleh panitia.

Sebelum Anda mendownload Contoh Soal CAT BKN SKD CPNS 2017 Kemenkumham SLTA dan Periode 2, ada baiknya jika Anda mengetahui lebih lanjut tentang materi-materi yang akan diujikan pada tes Seleksi kompetensi dasar yang menggunakan sistem ujian CAT BKN ini. Sesuai dengan peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia nomor 20 Tahun 2017 Tentang Kriteria Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil dan Pelaksanaan Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2017 yang disitu juga dijelaskan mengenai Tes pada Seleksi Kompetensi Dasar yang harus diikuti oleh para peserta Rekrutmen CPNS 2017.

Yang dimaksud dengan Kompetensi Dasar adalah kemampuan dan karakteristik dalam diri seseorang berupa pengetahuan, keterampilan, dan perilaku yang menjadi ciri-ciri seorang Pegawai Negeri Sipil Republik Indonesia. Sedangkan yang dimaksud dengan CAT adalah suatu metode seleksi/tes dengan menggunakan komputer.

Materi Seleksi Kompetensi Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun 2017 ini meliputi
Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)
Tes ini diberikan kepada para pelamar CPNS tahun 2017 dengan tujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan dan Kemampuan mengimplementasikan nilai-nilai 4 (empat) pilar kebangsaa Indonesia yang meliputi Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, Bhineka Tunggal Ika dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (sistem Tata Negara Indonesia, sejarah perjuangan bangsa, peranan Bangsa Indonesia dalam tatanan regional maupun global, dan kemampuan berbahasa Indonesia secara baik dan benar.

Tes Intelegensi Umum (TIU)
Tes ini diberikan kepada para pelamar CPNS tahun 2017 dengan tujuan untuk menilai Kemampuan verbal yaitu kemampuan menyampaikan informasi secara lisan maupun tulis, kemampuan numerik yaitu kemampuan melakukan operasi perhitungan angka dan melihat hubungan diantara angka-angka, kemampuan berpikir logis yaitu kemampuan melakukan penalaran secara tuntut dan sistematis dan Kemampuan berpikir analtis yaitu kemampuan mengurai suatu permasalahan secara sistematik

Tes Karakteristik Pribadi (TKP)
Tes ini diberikan dengan tujuan untuk menilai Integritas diri para pelamar CPNS, Semangat berprestasi, kreativias dan inovasi, Orientasi pada pelayanan, Orientasi kepada orang lain, kemampuan beradaptasi, kemampuan mengendalikan diri, kemampuan bekerja mandiri dan tuntas, kemampuan dan kemauan belajar berkelanjutan, kemampuan bekerja sama dalam kelompok dan kemampuan menggerakkan dan mengkoordinir orang lain.

Pada Tes Seleksi Kompetensi Dasar yang menggunakan sistem CAT ini para peserta wajib mendapatkan nilai yang sesuai atau memenuhi Passing Grade (nilai ambang batas). Apabila para peserta sudah mencapai nilai diatas atau memenuhi passing grade maka peserta ujian dinyatakan lulus ujian CAT SKD.

Namun, untuk beberapa kementerian peserta yang telah lulus Ujian CAT SKD belum tentu semuanya akan mengikuti atau bisa mengikuti tes selanjutnya yaitu Seleksi Kompetensi Bidang. Karena semua peserta yang lulus nantinya akan dirangking dan diambil sesuai dengan kuota untuk mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang.

Demikianlah sedikit penjelasan mengenai Tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) yang menggunakan ujian sistem CAT (komputer) bagi para pelamar CPNS tahun 2017 ini baik dari CPNS MA, KemenkumHAM maupun CPNS Periode 2 (dari 61 Instansi/lembaga) yang akan mengikuti proses Seleksi Kompetensi Dasar. Untuk mendownload Contoh Soal Seleksi Kompetensi Dasar CAT BKN CPNS 2017, silahkan langsung klik link download di bawah ini, kemudian klik tombol download.

Link Download:

Soal Latihan  TKD / SKD - TIU CPNS 2017  (KLIKDISINI)
Soal Latihan TKD / SKD - TWK CPNS 2017 (KLIKDISINI)
Download Soal Latihan  TKD / SKD  - TKP CPNS 2017 (KLIKDISINI)


BERIKUT INI DOWNLOAD SOAL LATIHAN TKD / SKD KHUSUS TIU

SOAL LATIHAN DAN PEMBAHASAN SKD Tes Intelegensi Umum (TIU)  1 (Klik disini)
SOAL LATIHAN DAN PEMBAHASAN SKD Tes Intelegensi Umum (TIU)  2 (Klik disini)
SOAL LATIHAN DAN PEMBAHASAN SKD Tes Intelegensi Umum (TIU)  3 (Klik disini)
SOAL LATIHAN DAN PEMBAHASAN SKD Tes Intelegensi Umum (TIU)  4 (Klik disini)
SOAL LATIHAN DAN PEMBAHASAN SKD Tes Intelegensi Umum (TIU)  5 (Klik disini)
SOAL LATIHAN DAN PEMBAHASAN SKD Tes Intelegensi Umum (TIU)  6 (Klik disini)

20 September

Kisi Kisi USBN Bahasa Asing SMA 2017/2018 Kurikulum 2013 dan KTSP

Kisi Kisi USBN Bahasa Mandarin/Korea/Jepang/Arab/Jerman/Prancis SMA/MA/SMK 2017/2018 Kurikulum 2013 dan KTSP ini merupakan file terbaru dan BSNP yang mungkin diperlukan khususnya untuk guru dan siswa kelas 12/XII dalam melaksanakan persiapan menjelang pelaksanaan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) bidang studi Bahasa Mandarin/Korea/Jepang/Arab/Jerman/Prancis Peminatan Bahasa. Kisi Kisi USBN ini disediakan lengkap untuk yang menggunakan Kurikulum 2013 maupun yang menggunakan KTSP/ Kurikulum 2006.

Kisi Kisi USBN Bahasa Mandarin/Korea/Jepang/Arab/Jerman/Prancis 2017/2018 ini mengacu pada Surat Edaran Badan Standar Nasional Pendidikan Nomor 0080/SDAR/BSNP/VIII/2017 tentang Kisi-Kisi USBN dan UN Tahun Pelajaran 2017/2018. Berikut kutipan dalam Surat Edaran tersebut :

Kisi Kisi USBN Bahasa Mandarin/Korea/Jepang/Arab/Jerman/Prancis SMA/MA/SMK 2017/2018 Kurikulum 2013 dan KTSP
Dengan hormat,
Dalam rangka persiapan pelaksanaan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) dan Ujian Nasional (UN) Tahun Pelajaran 2017/2018, untuk menjadi acuan bagi Saudara, satuan pendidikan, dan pihak terkait lainnya di daerah, bersama ini kami sampaikan beberapa dokumen sebagai berikut.
  1. Surat Keputusan BSNP Nomor: 0281/SKEP/BSNP/VIII/2017 tanggal 1 Agustus 2017 tentang Kisi-kisi USBN Sekolah Menengah Pertama (SMP)/Madrasah Tsanawiyah (MTs), Sekolah Menengah Atas (SMA)/Madrasah Aliyah (MA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), Tahun Pelajaran 2017/2018, beserta Lampiran Kisi-Kisi. 
  1. Surat Keputusan BSNP Nomor: 0282/SKEP/BSNPVIII/2017 tanggal 1 Agustus 2017 tentang Kisi-kisi UN untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun Pelajaran 2017/2018, beserta Lampiran Kisi-Kisi. 
Kisi-kisi USBN selanjutnya akan dijadikan acuan untuk mengembangkan dan merakit naskah soal USBN yang disusun berdasarkan kriteria pencapaian Standar Kompetensi Lulusan (SKL), Standar Isi (SI), dan kurikulum yang berlaku.
Pelaksanaan USBN diatur sesuai dengan Prosedur Operasional Standar (POS) Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Atas perhatian dan kerjasama Saudara, kami mengucapkan terima kasih.

Download Kisi Kisi USBN Bahasa Jepang SMA [Kurikulum 2013] - [Kurikulum 2006]
Download Kisi Kisi USBN Bahasa Prancis SMA [Kurikulum 2013] - [Kurikulum 2006]
Download Kisi Kisi USBN Bahasa Mandarin SMA [Kurikulum 2013] - [Kurikulum 2006]
Download Kisi Kisi USBN Bahasa Korea SMA [Kurikulum 2013] - [Kurikulum 2006]
Download Kisi Kisi USBN Bahasa Arab SMA [Kurikulum 2013] - [Kurikulum 2006]
Download Kisi Kisi USBN Bahasa Jerman SMA [Kurikulum 2013] - [Kurikulum 2006]

Artikel Lainnya !!!
Prediksi Soal USBN Bahasa Jepang SMA K13 dan KTSP 2017/2018
Prediksi Soal USBN Bahasa Prancis SMA K13 dan KTSP 2017/2018
Prediksi Soal USBN Bahasa Mandarin SMA K13 dan KTSP 2017/2018
Prediksi Soal USBN Bahasa Korea SMA K13 dan KTSP 2017/2018
Prediksi Soal USBN Bahasa Arab SMA K13 dan KTSP 2017/2018
Prediksi Soal USBN Bahasa Jerman SMA K13 dan KTSP 2017/2018

18 September

Download Soal UTS kelas 7 SMP/MTS Semester 1 Semua Mapel

Download Soal UTS kelas 7 SMP/MTS Semester 1 Semua Mapel. Ujian Tengah Sekolah (UTS) tahun ajaran 2017/2018 Semester 1 sebentar lagi berlansung. Bagi siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) atau Madrasah Tsanawiah (MTs) mendapatkan nilai yang baik saat UTS merupakan hal yang harus diperjuangkan. Biasanya anak-anak SMP/MTs mempunyai semangat belajar yang tinggi. Apalagi menghadapi UTS di semester 1 ini pasti mereka akan berjuang keras untuk membuktikan prestasi mereka dengan pencapaian nilai UTS yang didapatkannya. Maka dari itu, pada kesempatan kali ini kami ingin membagikan kumpulan soal UTS Kelas 7 SMP/MTs.

Download soal UTS kelas 7 SMP semester 1

Kumpulan Soal UTS Kelas 7 / VII SMPT/MTs Semester 1. File yang kami bagikan berupa soal tersebut dapat langsung Anda download dan dapat digunakan sebagai latihan mengerjakan soal, supaya persiapan dalam menghadapi UTS tahun ini semakin lancar dan mendapatkan hasil yang maksimal. Dalam menghadapi ujian layaknya UTS memang dibutuhkan persiapan yang matang, Latihan mengerjakan soal Matematika kelas 7 SMP, IPA kelas 7 SMP memang sangat dibutuhkan sekali. karena kalau tidak sering-sering latihan nanti hasilnya bisa saja mengecewakan.

Beberapa mata pelajaran kelas 7 SMP/Mts yang tersedia Soal Siap UTS nya adalah sebagai berikut: Download Soal UTS TIK Kelas 7 SMP Semester 1, Download Soal UTS PKn Kelas 7 SMP Semester 1 , Download Soal UTS PJOK Kelas 7 SMP Semester 1 , Download Soal UTS PAI Kelas 7 SMP Semester 1 , Download Soal UTS Matematika Kelas 7 SMP Semester 1 , Download Soal UTS IPS Kelas 7 SMP Semester 1 , Download Soal UTS IPA Kelas 7 SMP Semester 1 , Download Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Semester 1 , Download Soal UTS Bahasa Inggris Kelas 7 SMP Semester 1

Berikut ini merupakan contoh rangkuman Mata Pelajaran IPA Semester 1 yang menggunakan Kurikulum 2013 revisi terbaru.
Rangkuman Bab I IPA kelas 7
Penyelidikan ilmiah IPA melibatkan sejumlah proses, antara lain mengamati, membuat inferensi, dan mengomunikasikan.
• Pengukuran merupakan bagian dari pengamatan.
• Mengukur adalah membandingkan besaran dengan besaran sejenis sebagai satuan; menghasilkan ukuran yang terdiri atas nilai dan satuan. Mengukur membutuhkan alat ukur. Alat ukur harus sesuai dengan besaran yang akan diukur.
• Besaran yang diukur terdiri atas besaran pokok dan turunan. Satuan besaran pokok didefinisikan, satuan besaran turunan diturunkan dari besaran pokok. Panjang, massa, waktu, kuat arus, suhu, jumlah zat, dan intensitas cahaya termasuk besaran pokok. Luas, volume, konsentrasi (kepekatan) larutan, serta laju pertumbuhan termasuk besaran turunan.

Rangkuman Bab II IPA kelas 7
Tujuan umum klasifikasi makhluk hidup adalah untuk mempermudah mengenali, membandingkan, dan mempelajari makhluk hidup.
Makhluk hidup diklasifikasi berdasarkan 3 hal, yaitu:
1. persamaan dan perbedaan,
2. ciri bentuk tubuh (morfologi) dan alat dalam tubuh (anatomi), serta
3. manfaat, ukuran, tempat hidup, dan cara hidup.
Takson merupakan urutan klasifikasi makhluk hidup, mulai dari yang tertinggi hingga yang terendah, yaitu kingdom (dunia), filum (untuk hewan) atau divisio (untuk tumbuhan), class (kelas), ordo (bangsa), familia (suku), genus (marga), dan spesies (jenis).
Kunci determinasi merupakan kunci yang dipergunakan untuk menentukan filum atau divisi, kelas, ordo, familia, genus, atau spesies. Dasar yang dipergunakan adalah identifikasi dari makhluk hidup dengan menggunakan kunci dikotom.

Rangkuman Bab III Kelas 7 IPA
Materi berdasarkan wujudnya dikelompokkan menjadi zat padat, cair, dan gas.
2. Berdasarkan susunannya, materi yang ada di alam diklasifikasikan menjadi zat tunggal/murni (unsur, senyawa) , dan campuran.
3. Unsur adalah zat tunggal/murni yang tidak dapat diuraikan menjadi zat-zat lain yang lebih sederhana dengan cara kimia.
4. Senyawa adalah zat tunggal/murni yang dapat diuraikan secara kimia menjadi dua zat atau lebih.
5. Campuran adalah suatu materi yang terdiri atas dua zat atau lebih dan masih mempunyai sifat zat asalnya dengan tidak mempunyai komposisi yang tetap.
6. Larutan adalah campuran yang homogen, tersusun atas zat terlarut dan pelarut.
7. Prinsip pemisahan campuran didasarkan pada perbedaan sifat-sifat fisis zat penyusunnya, seperti wujud zat, ukuran partikel, titik leleh, titik didih, sifat magnetik, dan kelarutan.
8. Beberapa metode pemisahan campuran yang sering digunakan antara lain penyaringan (filtrasi), sentrifugasi, sublimasi, kromatografi, dan destilasi.
9. Perubahan fisika adalah perubahan zat yang tidak disertai dengan terbentuknya zat baru.

Suhu adalah salah satu hal yang menjadi pertimbangan saat menggunakan berbagai benda di sekitar. Misalnya, ketika memasak, digunakan alat dari kayu atau alat dari aluminium yang dilapisi bahan tahan panas pada bagian pegangannya. Penambahan suhu menyebabkan pemuaian, baik padat, cair, maupun gas. Oleh karena itu, pada pemanfaatan benda juga harus mempertimbangkan adanya pemuaian. Sebagai contoh dalam pemasangan jendela, rel kereta api, rangka baja pada jembatan, dan penyimpanan makanan dalam bentuk cair. Apa yang akan terjadi seandainya menggunakan benda-benda di sekitar tanpa memperhatikan pengaruh suhu dan pemuaian yang akan terjadi akibat perubahan suhu tersebut?

Itulah tadi contoh beberapa bab yang dibahas dalam materi pelajaran kelas 7 / VII SMP/MTs pada tahun ajaran 2017/2018 ini. Anda juga bisa langsung mengunduh/mendownload file Kumpulan Soal UTS Kelas 7 Semester 1 beberapa mata pelajaran pada link download di bawah ini. Semoga file yang kami bagikan ini bisa bermanfaat dan berguna bagi para peserta ujian yang membutuhkan dan para guru yang ingin mencari referensi soal untuk membuat soal UTS bagi peserta didiknya.

Link Download:
Download Soal UTS TIK Kelas 7 SMP Semester 1 Terbaru
Download Soal UTS PKn Kelas 7 SMP Semester 1 Terbaru
Download Soal UTS PJOK Kelas 7 SMP Semester 1 Terbaru
Download Soal UTS PAI Kelas 7 SMP Semester 1 Terbaru
Download Soal UTS Matematika Kelas 7 SMP Semester 1 Terbaru
Download Soal UTS IPS Kelas 7 SMP Semester 1 Terbaru
Download Soal UTS IPA Kelas 7 SMP Semester 1 Terbaru Essay

16 September

Contoh Soal Operasi Hitung Satuan Waktu Matematika Kelas 5 SD

Soal Operasi Hitung Satuan Waktu Matematika Kelas 5 SD: Sahabat Nadi Guru, sebelum kalian mengerjakan Soal yang berhubungan dengan Operasi Hitung Satuan Waktu Matematika Kelas 5 SD. Alangkah baiknya, terlebih dahulu kita mengulas sedikit materinya.
Contoh Soal Operasi Hitung Satuan Waktu Matematika Kelas 5 SD

Hubungan satuan waktu
1 milenium = 10 abad = 100 dasawarsa = 1.000 tahun
1 abad = 10 dasawarsa = 100 tahun
1 dasawarsa = 10 tahun
1 windu = 8 tahun
1 lustrum = 5 tahun
1 tahun = 12 bulan = 52 minggu = 365 hari
1 bulan = 4 minggu = 30 hari
1 minggu = 7 hari
1 jam = 60 menit = 3.600 detik
1 menit = 60 detik

Contoh soal :
1. 4 windu = ... tahun
2. 5 abad + 2 lustrum = ... tahun
3. 10 tahun = ... bulan

Pembahasan :
1. 1 windu adalah 8 tahun, jadi kalau 4 windu berarti 4 x 8 tahun yakni 32 tahun.
Secara singkatnya :
4 windu = 4 x 8 tahun
= 32 tahun

2. 5 abad + 2 lustrum = ... tahun
5 abad = 5 x 100 = 500 tahun
2 lustrum = 2 x 5 tahun = 10 tahun
500 tahun + 10 tahun = 510 tahun
Jadi, 5 abad + 2 lustrum adalah 510 tahun.

3. 10 tahun = ... bulan
10 tahun = 10 x 12 bulan
= 120 bulan

Nah, setelah kalian memahaminya. Sekarang, silahkan kalian kerjakan beberapa soal di bawah ini dengan benar!

Latihan 1
1. 7 abad = ... dasawarsa
2. 15 dasawarsa = ... tahun
3. 40 windu = ... tahun
4. 25 tahun = ... lustrum
5. 70 tahun = ... dasawarsa
6. 60 tahun = ... lustrum
7. 40 dasawarsa = ... abad
8. 200 dasawarsa = ... milenium
9. 200 lustrum = ... abad
10. 900 tahun = ... abad

Latihan 2
Isilah titik-titik berikut.
1. 2 tahun = ... bulan
2. 36 bulan = ... tahun
3. 2 tahun = ... minggu
4. 60 minggu = ... bulan
5. 10 tahun = ... hari
6. 104 minggu = ... tahun
7. 20 bulan = ... minggu
8. 210 hari = ... bulan
9. 12 bulan = ... hari
10. 567 hari = ... minggu

Latihan 3
1. 3 jam = ... menit
2. 120 menit = ... jam
3. 4 jam = ... detik
4. 360 menit = ... jam
5. 8 menit = ... detik
6. 540 detik = ... menit
7. 35 menit = ... detik
8. 1.260 detik = ... menit
9. 28 menit = ... detik
10. 3.600 detik = ... jam

Demikian penyajian Contoh Soal Operasi Hitung Satuan Waktu Matematika Kelas 5 SD, yang bersumber dari Buku Bse. Selamat belajar dan semoga sukses!

Contoh Soal Akar Pangkat Dua (Akar Kuadrat) Matematika Kelas 5 SD

Sahabat Nadiguru yang selalu rajin untuk belajar, pada kesempatan sebelumnya kami pernah menyajikan Contoh Soal Pangkat Dua (Kuadrat) Matematika Kelas 5 SD. Kali ini kami akan menyajikan Contoh Soal Akar Pangkat Dua (Akar Kuadrat) Matematika Kelas 5 SD. Dimana, sebagaimana yang kita ketahui bahwa akar kuadrat ini merupakan kebalikan dari pangkat dua (kuadrat). Contoh misalnya, 52 = 5 x 5 = 25. Dimana kebalikan dari 52 yaitu v25, karena hasil dari v25 adalah 5.
Biasanya, akar kuadrat ini untuk mencari panjang sisi atau rusuk suatu persegi yang telah diketahui luasnya.
Contoh Soal Akar Pangkat Dua (Akar Kuadrat) Matematika Kelas 5 SD

Contoh soal :
1. Sebuah persegi luasnya adalah 49 cm2. Berapa panjang sisi persegi tersebut?
Pembahasan :
Untuk menjawab soal tersebut sangat mudah yakni dengan menggunakan akar kuadrat, yakni v49 adalah 7. Karena 7 x 7 hasilnya 49.
Untuk selanjutnya, kalian bisa mempelajari terlebih dahulu bagaimana Cara mengerjakan Pangkat dua (Baca : Cara Mengerjakan Akar Pangkat Dua Dengan Mudah)

Nah, sebagai bahan pembelajaran secara mandiri. Sekarang silahkan kalian kerjakan beberapa soal di bawah ini dengan benar!

Latihan 1
Kerjakan soal di bawah ini dengan benar!
1. Hasil dari v100 adalah ...
Jawab : .......................................................

2. Hasil dari v196 adalah ...
Jawab : .......................................................

3. Hasil dari v289 adalah ...
Jawab : .......................................................

4. Hasil dari v441 adalah ...
Jawab : .......................................................

5. Hasil dari v529 adalah ...
Jawab : .......................................................

6. Hasil dari v625 adalah ...
Jawab : .......................................................

7. Hasil dari v784 adalah ...
Jawab : .......................................................

8. Hasil dari v361 adalah ...
Jawab : .......................................................

9. Hasil dari v144 adalah ...
Jawab : .......................................................

10. Hasil dari v841 adalah ...
Jawab : .......................................................

11. Hasil dari v1156 adalah ...
Jawab : .......................................................

12. Hasil dari v1369 adalah ...
Jawab : .......................................................

13. Hasil dari v2601 adalah ...
Jawab : .......................................................

14. Hasil dari v1936 adalah ...
Jawab : .......................................................

15. Hasil dari v3364 adalah ...
Jawab : .......................................................

16. Hasil dari v4900 adalah ...
Jawab : .......................................................

17. Hasil dari v5776 adalah ...
Jawab : .......................................................

18. Hasil dari v6084 adalah ...
Jawab : .......................................................

19. Hasil dari v1728 adalah ...
Jawab : .......................................................

20. Hasil dari v3136 adalah ...
Jawab : .......................................................

Latihan 2
1. Meja makan yang ada di rumah Ibu Devi bentuknya adalah persegi. Luas meja tersebut adalah 13.924 cm2. Berapa panjang sisi meja makan tersebut?
2. Firyal bermain di lapangan yang luasnya 961 m2. Berapa meter panjang sisi lapangan tersebut?
3. Zahar mempunyai sebuah kertas yang berbentuk persegi. Luas kertas itu adalah 121 cm2. Hitunglah sisi kertas tersebut!
4. Hari ini Madun membantu ayahnya yang sedang membuat pagar kebun dengan menggunakan kawat. Kebun Madun bentuknya adalah persegi dengan luas 784 m2. Berapakah panjang kawat yang diperlukan oleh Madun?
5. Mainan Chaca berbentuk persegi dengan luasnya adalah 64 cm2. Hitung panjang sisi mainan Chaca tersebut!

Demikianlah penyajian Contoh Soal Akar Pangkat Dua (Akar Kuadrat) Matematika Kelas 5 SD. Selamat belajar dan semoga kalian sukses!